Penggunaan Pipa HDPE Standar SNI  – PT. Solusi Inti Bersama jual pipa HDPE terbaik di Indonesia dengan berbagai merk. Pipa HDPE atau high density polyethylene adalah pipa plastik bertekanan yang mulai banyak menggunakannya untuk pipa air dan pipa gas rumah tangga. Bahan dasarnya adalah polymer minyak bumi, yaitu polyethylene (PE).

Penggunaan Pipa HDPE Standar SNI  – Pipa HDPE berasal dari material thermoplastic yang akan mengalami pengurangan kekuatan pada saat ada peningkatan temperatur.

Kelebihan Pipa HDPE

  1. Ringan
    Jika membandingkan produk pipa besi dengan asumsi efetivitas untuk saluran air bersih, pipa HDPE memiliki bobot lebih ringan
  2.  Sistem penyambungan bervariasi
    Pipa HDPE dapat disambung dengan beberapa cara, seperti welded fusion dan mechanical joint. Dengan metode pelelehan( welded fusion) dapat melakukannya dengan cara butt fusion dan electro fusion. Sementara cara electro fusion melakukannya tanpa mesin penyambung dan bahan perekat karena hanya menggunakan aksesoris khusus. Atau biasadikenal dengan istilah Compression joint HDPE
  3. Ramah Lingkungan dan standard food grade
    Ikatan antar molekul bahan baku yang kuat membuat bahan ini tak mudah rusak karena kekuatan dan elastisitas tinggi, sementara tingkat keretakan rendah.
  4. Lentur
    Pipa ini memiliki tingkat kelenturan tinggi dengan rumus 25 kali diameter luar pipa. Misalnya pipa dengan OD 32mm bisa ditekuk dengan jarak 25x32mm = 800mm atau 0.8 meter.
  5. Tahan Berbagai cuaca
    Pipa HDPE cocok untuk anda gunakan wilayah bahkan dengan kondisi cuaca ekstrim sekalipun. Karena selain taham terhadap suhu hingga 60 derajat celcius. Kemudian, pipa jenis ini juga tahan terhadap suhu rendah.

Untuk informasi pemesanan pipa HDPE silahkan kunjungi PT. Solusi Inti Bersama atau datang langsung ke kantor The Quality Residence Block A16 Jatikalang, Krian Sidoarjo.

Tlp/WA. 085334490785 

Comments 0

Leave a Comment